Jumat, 30 Desember 2016

Jokowi Minta Warga Bijak Pakai Internet dan Tindak Tegas Penyebar Kebencian

Selain minta Polisi menindak tegas akun media sosial yang rajin memprovokasi Presiden juga meminta para Netizen untuk bijak menggunakan internet
Joko Widodo Presiden RI
Banyaknya postingan panas di media sosial mulai membuat Presiden Joko Widodo gerah ia sampai menanggapi serius akun media sosial yang selama ini rajin memprovokasi warga.

"dan saya minta yang pertama penegakan hukum harus tegas dan keras untuk hal ini dan kita harus mengevaluasi media-media Online yang sengaja memproduksi berita-berita bohong tanpa sumber yang jelas" ujar Joko Widodo Presiden RI

Selain minta Polisi menindak tegas akun media sosial yang rajin memprovokasi Presiden juga meminta para Netizen untuk bijak menggunakan internet. Kekesalan Jokowi memuncak setelah Akhir akhir ini beredar isu di media sosial bahwa puluhan juta Tenaga Kerja Asing (TKA) dari Tiongkok bekerja di Indonesia.

Sebelum isu tenaga kerja asing banyak provokasi panas di media sosial termasuk ajakan menaik uang besar-besaran yang dilakukan seorang guru SMK. Perusahaan pembuat Sari Roti juga sempat diserang provokasi di media sosial karena menyangkal memberi roti gratis pada aksi damai 2 Desember lalu.

Dari data Pemerintah saat ini ada sekitar 132 juta pengguna internet aktif dan sebagian besar punya akun media sosial, rata-rata pengguna menghabiskan waktu 3 setengah jam/hari untuk berinternet.

Maraknya penyebaran berita bohong atau hoax belakangan ini menjadi perhatian khusus bagi Pemerintah Presiden Joko Widodo dalam rapat terbatas Kamis siang instruksikan penyebar kebencian di situs juga media sosial harus ditindak tegas. Langkah Pemerintah ini di ambil untuk mencegah penyebaran ujaran kebencian, fitnah hingga provokatif di internet. Secara Simbolkan Presiden juga meminta dilakukan gerakan edukasi serta literasi media sosial bagi penggunanya

Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informasi menegaskan penyaringan informasi di internet juga akan terus dilakukan secara konsisten.

"intinya adalah Pemerintah melakukan ini secara terus menerus bukan hanya karena rapat terus ini kalau rapat hanya menambah perhatian lebih cepat, lebih tegas itu aja tapi proses ini dilakukan dari waktu ke waktu" ucap Rudiantara Menteri Komunikasi dan Informasi

Pemerintah saat ini menyadari perkembangan teknologi tidak melulu memberi dampak positif namun juga memberi dampak negatif meski begitu Pemerintah mendorong agar internet juga media sosial dapat dikembangkan ke hal-hal produktif juga mendorong kreativitas dan inovasi sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

10 komentar:


  1. This is one of the best resources I have seen in a long time
    Situs judi online

    BalasHapus
  2. Untuk menanggulangi masalah teknis laksana IDN Poker ini sangatlah mudah, kamu cukup memerikasi jaringan internet yang kamu gunakan. Apakah jaringan internet kamu trouble atau justru kamu kehabisan kuota? Jadi penybeb internet terputus ini mesti bisa kamu ketahui. Jika jaringan internet kamu memang tidak bagus, kamu bisa langsung ganti provider internet beda yang lebih berkualitas.

    BalasHapus
  3. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  4. Untuk kalian yang ingin bermain di Agen Poker Online terpercaya dan pastinya nyaman dengan layanannya, kalian bisa langsung mengunjungi website kami disini : Bandar Poker Online

    BalasHapus
  5. Jika merundingkan tentang IDN Poker Online, memang tak dapat dipungkiri bahwa popularitas di antara permainan casino ini lumayan besar di dunia, tergolong di Indonesia. Di sisi lain, kini permainan poker telah jauh lebih praktis sebab tersedia meja poker online. Para pemain tidak butuh lagi datang ke casino-casino darat guna main poker.

    BalasHapus
  6. bermain judi online di idn poker bisa dapat keuntungan besar dan banyak setiap hari dari bermain judi online di idn poker setiap hari hanya dengan deposit 10 ribu saja anda sudah bisa bermain judi online di idn poker tanpa harus mengeluarkan banyak modal setiap hari.
    http://www.presepepiumazzo.it/index.php?option=com_k2&view=itemlist&task=user&id=940001&lang=en

    BalasHapus
  7. idn poker situs poker online yang sudah di percaya banyak pemain untuk bermain judi online setiap hari, hanya dengan modal 10 ribu anda sudah bisa bermain di idn poker, anda juga bisa berkesempatan mendapatkan iphone 11 dan jakcpot senilai 950 juta, ayo klik link di bawah ini untuk bermain di idn poker.
    http://codepad.org/users/SitusIDNPokerOnline

    BalasHapus
  8. bermain judi slot online di https://www.astct.org/network/members/profile?UserKey=6e90b222-2481-445c-8bd7-d63f63754777 bisa mendapatkan keuntungan dengan sangat mudah, cukup bermodal 25 ribu saja anda bisa mendapatkan keuntungan ratusan juta setiap hari dengan bermain judi slot online.

    BalasHapus